Businesstoday.id, Jakarta – PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk (BBTN) bagikan dividen tunai sebesar Rp1,97 atau sebesar 10 persen dari laba bersih perusahaan tahun 2019 atau senilai Rp 20,92 miliar.
Demikian situs KSEI dalam pengumumannya Rabu (18/3/2020).
Berikut jadwal pembagian dividen tersebut:
– Cum Dividen di Pasar Reguler & Pasar Negosiasi 20 Maret 2020
– Ex Dividen di Pasar Regular & Pasar Negosiasi 23 Maret 2020
– Cum Dividen di Pasar Tunai 24 Maret 2020
– Tanggal Ex Dividen di Pasar Tunai 26 Maret 2020
– Tanggal Pencatatan (Recording Date) 24 Maret 2020
– Tanggal Pembayaran Dividen Tunai 15 April 2020
– Tanggal Penyerahan bukti rekam SKD/DGT 30 Maret 2020 (emi)
Baca Juga:
Begini Penjelasan Presiden Sriwijaya FC Terkait Rencana Pembelian Saham oleh Atta Halilintar
Dirut Krakatau Steel Jual Seluruh Sahamnya di Harga Rp 278 – 284 Per Saham