Beri Penghargaan Dharma Pertahanan untuk Habib Luthfi, Prabowo: Beliau Selalu Utamakan Kerukunan

Avatar photo

- Pewarta

Selasa, 26 September 2023 - 16:58 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan penghargaan Penganugrahaan Dharma Pertahanan kepada Anggota Wantimpres Habib Muhammad Luthfi bin Ali Bin Yahya. (Dok. Tim Media Prabowo)

Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan penghargaan Penganugrahaan Dharma Pertahanan kepada Anggota Wantimpres Habib Muhammad Luthfi bin Ali Bin Yahya. (Dok. Tim Media Prabowo)

INFOEKONOMI.COM – Menteri Pertahanan Prabowo Subianto memberikan penghargaan Penganugrahaan Dharma Pertahanan kepada Anggota Wantimpres Dr. (H.C) H. Maulana Al Habib Muhammad Luthfi bin Ali Bin Yahya.

Kegiatan tersebut diselenggarakan di Ruang Hening Gedung Sudirman, Kementerian Pertahanan, Jakarta, Senin, 25 September 2023.

Penganugerahaan penghargaan itu diberikan secara langsung oleh Prabowo Subianto melalui prosesi pengalungan penghargaan dan penyerahan piagam.

Latar belakang Habib Luthfi mendapatkan penghargaan ini adalah karena dirinya berjasa dalam kerja sama membantu program dan kegiatan pemerintah dalam bidang pertahanan.

“Baru saja kita bersama-sama melaksanakan upacara penganugerahaan penghargaan dharma pertahanan utama kepada Habib Luthfi atas pengabdiannya selama ini.”

Baca artikel lainnya di sini: Prabowo Sebut Indonesia Beruntung Memiliki 2 Tokoh Masuk Daftar 500 Muslim Berpengaruh Dunia

“Dharma bakti beliau dalam perjalanan pengabdian beliau selalu sangat mengutamakan nilai-nilai kebangsaan, bhinneka tunggal ika, kedaulatan negara”

“NKRI dalam perjalanan beliau sebagai tokoh negara dan melaksanakan syiar agama selalu mengutamakan kerukunan dan jiwa persatuan,” kata Prabowo Subianto.

“Dan semangat bela negara dalam karirnya dan tindakan-tindakan beliau sangat dekat dengan TNI Polri melestarikan situs-situs bersejarah dan beliau sangat pantas menerima penghargaan.”

Habib Luthfi mengapresiasi penganugerahaan yang diberikan kepadanya ini.

Hal itu dianggap sebagai amanah untuk dapat mempertahankan NKRI semakin kokoh.

Rilisbisnis.com mendukung program publikasi press release di media khusus ekonomi & bisnis untuk memulihankan citra yang kurang baik ataupun untuk meningkatan reputasi para pebisnis/entrepreneur, korporasi, institusi ataupun merek/brand produk.

“Saya ucapkan terima kasih atas penganugerahan tersebut melalui Bapak Menhan, mengingatkan tanggung jawab kita”.

“Dalam amanah bagaimana mempertahankan NKRI harga mati itu tugas kami karena persatuan dan kesatuan itu yang paling kokoh,” kata Habib Luthfi.

Pemberian penghargaan Penganugerahaan Dharma Pertahanan itu ditutup dengan prosesi foto bersama.***

Berita Terkait

KPK Curigai PT Indotan Terkait adanya Aktivitas Tambang Ilegal di dalam Kawasan IUP Milik PT Indotan
KPK Wanti-wanti Pejabat Pemda Soal Keterlibatan Tenaga Kerja Asing dalam Kegiatan Tambang Emas Ilegal
Kasus Penerbitan IUP, KPK Periksa Pejabat Pemprov Kalimantan Timur dan Seorang Ibu Rumah Tangga
2 Orang Penambang Emas Masih Tertimbun Longsor di Nagari Sungai Abu, Kabupaten Solok, Sumatera Barat
Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Saksikan Jokowi Pamitan ke Rakyat di Pasar
Pakar dan Masyarakat Nilai Kepemimpinan Prabowo Subianto akan Buat RI Lebih Berpengaruh di Kancah Dunia
Kaesang Pangarep Datangi KPK, Klarifikasi Perjalananan Gunakan Pesawat Jet Pribadi ke Amerika Serikat
KPK Dalami Investasi PT Taspen (Persero) Berbentuk Reksadana dalam Kasus Dugaan Korupsi Investasi Fiktif
Jasasiaranpers.com dan media online ini mendukung program manajemen reputasi melalui publikasi press release untuk institusi, organisasi dan merek/brand produk. Manajemen reputasi juga penting bagi kalangan birokrat, politisi, pengusaha, selebriti dan tokoh publik.

Berita Terkait

Senin, 7 Oktober 2024 - 11:23 WIB

KPK Curigai PT Indotan Terkait adanya Aktivitas Tambang Ilegal di dalam Kawasan IUP Milik PT Indotan

Sabtu, 5 Oktober 2024 - 10:35 WIB

KPK Wanti-wanti Pejabat Pemda Soal Keterlibatan Tenaga Kerja Asing dalam Kegiatan Tambang Emas Ilegal

Senin, 30 September 2024 - 07:50 WIB

Kasus Penerbitan IUP, KPK Periksa Pejabat Pemprov Kalimantan Timur dan Seorang Ibu Rumah Tangga

Sabtu, 28 September 2024 - 15:42 WIB

2 Orang Penambang Emas Masih Tertimbun Longsor di Nagari Sungai Abu, Kabupaten Solok, Sumatera Barat

Selasa, 24 September 2024 - 14:50 WIB

Menteri BUMN Erick Thohir dan Menteri ESDM Bahlil Lahadalia Saksikan Jokowi Pamitan ke Rakyat di Pasar

Senin, 23 September 2024 - 10:01 WIB

Pakar dan Masyarakat Nilai Kepemimpinan Prabowo Subianto akan Buat RI Lebih Berpengaruh di Kancah Dunia

Rabu, 18 September 2024 - 10:31 WIB

Kaesang Pangarep Datangi KPK, Klarifikasi Perjalananan Gunakan Pesawat Jet Pribadi ke Amerika Serikat

Sabtu, 14 September 2024 - 15:04 WIB

KPK Dalami Investasi PT Taspen (Persero) Berbentuk Reksadana dalam Kasus Dugaan Korupsi Investasi Fiktif

Berita Terbaru